Isi dari parikan berbagai macam jenisnya, tapi umumnya digunakan sebagai bahan merayu dan candaan yang sifatnya menghibur, tidak hanya itu saja, pantun bahasa jawa juga memiliki banyak tema, misalnya tentang nasehat, pendidikan, pantun bahasa jawa lucu, pantun romantis, pantun tentang cinta, pantun tentang sekolah dan masih banyak tema yang lain.
Disangka waras Anak badak di dekat rawa Menabrak pohon pohon pala Siapa yang tidak akan tertawa Disangka waras padahal gila 20.
Dengan selingan humor, akan memberikan suasana yang lebih menarik.