Keduanya juga sama-sama bisa disimpan di suhu yang tak terlalu rendah yakni di kisaran 2-8 derajat celsius sehingga memudahkan proses distribusi dan penyimpanan.
Sinovac menggunakan metode inactivated untuk mematikan virus.
Pzifer, Novavac, Sinopharm, dan memang sudah berkomitmen, namun belum menetapkan jatah vaksin untuk Indonesia.
Agar tercipta kekebalan komunal di Indonesia, sebanyak 181,5 juta rakyat harus mendapatkan vaksin Covid-19 atau 70 persen dari total penduduk.
Pada awal dimulainya vaksinasi booster, Pemerintah tidak memasukkan vaksin Sinovac ke dalam regimen untuk booster.
Sementara itu, regulator obat-obatan Inggris itu mengatakan belum terbukti suntikan vaksin menyebabkan pembekuan.